Siaran Pers Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (WALHI) Riau Pekanbaru, 19 Desember 2023 – Konflik agraria masih menghiasi pemberitaan media di Indonesia, insiden terakhir yang menyita perhatian publik adalah peristiwa di Pulau Rempang, Kepulauan Riau. Letusan di…
Siaran Pers Bersama WALHI Riau-Mapala Suluh-Wanapalhi-Mapala Humendala-LPE Riau-Paradigma-LBH Pekanbaru-IMKD Senin, 11 Desember 2023 – Berbagai komunitas Orang Muda Riau ambil bagian dalam aksi Global for Climate Justice yang dilakukan serentak di beberapa daerah…
Siaran Pers Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (WALHI) ED Riau Pekanbaru, 8 Desember 2023—WALHI Riau memfasilitasi pertemuan masyarakat adat Kedatuan Menaro Sati dan Kepala Desa Cipang Kanan, Kecamatan Rokan IV Koto, Kabupaten Rokan Hulu…
Siaran Pers Wahana Lingkunan Hidup Indonesia (WALHI) ED Riau Peluncuran Publikasi Investigasi “Pasal 110A dan 110B UUCK: Mengorbankan Kawasan Hutan dan Melanggengkan Praktik Buruk Korporasi Sawit” Kamis, 7 Desember 2023 – Wahana Lingkungan…
Siaran Pers Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (WALHI) Region Sumatera WALHI Aceh-WALHI Sumatera Utara- WALHI Sumatera Barat-WALHI Riau-WALHI Jambi-WALHI Sumatera Selatan- WALHI Bengkulu-WALHI Kepulauan Bangka Belitung-WALHI Lampung Pekanbaru, 5 Desember 2023—WALHI Region Sumatera menaja…
Pada Hari Perempuan Pembela HAM Internasional 29 November 2023 “Tidak ada negara demokratis tanpa pelindungan pada pembela HAM perempuan” Tagar Indonesia sedang tidak baik-baik saja semakin menguat dalam gerakan masyarakat sipil sebagai simbol…
Siaran Pers Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (WALHI) Riau Pekanbaru, 24 November 2023—Masyarakat Desa Suka Damai, Kecamatan Rupat Utara, Pulau Rupat, Kabupaten Bengkalis menghelat kenduri syukuran atas dicabutnya Izin Usaha Pertambangan (IUP) PT Logomas…
SIARAN PERS Rabu, 8 November 2023 – Tim Advokasi Solidaritas Nasional untuk Rempang mengecam keras pernyataan ugal-ugalan yang disampaikan oleh Kapolresta Barelang terkait dengan papan bunga di depan Pengadilan Negeri Batam yang hilang…
Siaran pers Tim Advokasi Solidaritas Nasional untuk Rempang Pekanbaru, 04 November 2023 – Pada hari Kamis, 02 November 2023, persidangan Praperadilan 30 orang Tersangka pada saat Demo didepan kantor BP Batam saat aksi…
SIARAN PERS Rabu, 01 November 2023 – Sidang perdana Permohonan Praperadilan terhadap Kepolisian terkait penangkapan, penahanan dan penetapan tersangka terhadap 30 tahanan yang didampingi Tim Advokasi Solidaritas Nasional untuk Rempang di Pengadilan Negeri…
Siaran Pers bersama Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (WALHI) Riau Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (WALHI) Nasional Pekanbaru, 31 Oktober 2023 – Pada 25 Oktober 2023 Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu…
Yth. Rekan-rekan Jurnalis Dengan hormat, Tim Advokasi Solidaritas Nasional untuk Rempang telah mendaftarkan gugatan terhadap kepolisian terkait penangkapan, penahanan, dan penetapan tersangka terhadap peserta aksi solidaritas untuk Rempang pada tanggal 11 September 2023…